Lowongan Kerja PT Aneka Mitra Gemilang (Wings Group) Terbaru 2024

Daftar Isi

Lowongan Kerja PT Aneka Mitra Gemilang (Wings Group) : Info Loker Terbaru 2024 - Sebelum Anda melamar kerja, alangkah baiknya kalian mengetahui profil singkat tentang perusahaan tempat kalian bekerja nantinya, maka dari itu  berikut admin jelaskan tentang perusahaan yang sedang membuka lowongan pekerjaan.

Profil PT Aneka Mitra Gemilang (Wings Group)

PT Aneka Mitra Gemilang merupakan anak perusahaan dari Wings Group, perusahaan ini bergerak dalam industri produk pembalut, popok bayi dan Alat Kesehatan (Sanitary Napkin).

Visi :

Menjadi perusahaan terkemuka untuk produk perawatan pribadi yang dikenal di semua tingkatan masyarakat Indonesia.

Misi :

  1. Menyediakan produk berkualitas yang memiliki nilai tinggi (terjangkau dan kualitas terbaik) sesuai dengan kebutuhan konsumen, menggunakan teknologi terbaik yang dikelola oleh sumber daya manusia yang kompeten.
  2. Mengevaluasi dan menginovasi teknologi dan mengembangkan sumber daya manusia seiring dengan perkembangan zaman.
  3. Bertanggung jawab atas lingkungan sosial di sekitarnya.

Lowongan Kerja PT Aneka Mitra Gemilang (Wings Group) Terbaru 2024

Wings Group merupakan perusahaan penghasil produk-produk rumah tangga dan pemeliharaan kesehatan diri yang bermarkas di Surabaya, Indonesia. Perusahaan ini didirikan pada 21 September 1948 dengan nama Fa Wings. Pada tahun 1991, ia berganti nama menjadi Wings Surya.

Jelajahi Peluang Karir Baru di PT Aneka Mitra Gemilang (Wings Group) - Lamar Sekarang

Berikut ini informasi mengenai posisi yang sedang dibuka, kualifikasi pelamar, dan tatacara pendaftaran. Silahkan baca dengan teliti, dan pastikan sebelum mendaftar anda memenuhi kualifikasi yang dibutuhkan perusahaan, serta mempersiapkan berkas lamaran yang dibutuhkan dalam proses seleksi.

Posisi : Operator Produksi

Kualifikasi :

  • Pria
  • Pendidikan Min SMA/SMK 
  • Bersedia bekerja dengan sistem shift
  • Tidak Merokok
  • Pribadi yang jujur ​​dan berintegritas
  • Pekerja keras
  • Memiliki kemampuan interpersonal 
  • Memiliki komunikasi yang baik

Posisi : Operator Forklift

Kualifikasi :

  • Laki-laki
  • Usia maksimal 25 tahun
  • Pendidikan Min. SMA/SMK/Sederajat
  • Bersedia bekerja dengan sistem shift

Berkas yang wajib dilampirkan dalam surat lamaran kerja :

  • Pas Foto terbaru
  • Surat Lamaran Kerja
  • CV atau Daftar Riwayat Hidup
  • Fc Ijazah Terakhir
  • Fc Transkip Nilai/SKHUN
  • Fc eKTP 
  • Fc Surat Keterangan sehat dari Dokter
  • Fc SKCK aktif
  • Fc Kartu Kuning
  • Fc Surat Pengalaman Bekerja (Jika ada)
  • Fc NPWP (jika ada)
  • Fc Sertifikat keahlian (jika ada)
  • Sertifikat Vaksin

INFORMASI PENDAFTARAN

  1. Dipersilahkan untuk para pencaker jika berminat dan memenuhi persyaratan lowongan kerja diatas, anda dapat kirimkan berkas dan CV lamaran terbaru melalui tombol Lamar Sekarang di bawah ini.
  2. Informasi lowongan kerja ini sewaktu-waktu dapat ditutup jika kuota sudah terpenuhi.
  3. Harap dibaca dengan baik dan benar secara teliti agar tidak terjadi kesalahan saat mengirim lamaran.

Posisi Operator Produksi
LAMAR SEKARANG

Posisi Operator Forklift


Alamat Email PT Aneka Mitra Gemilang
hrd@anekamitragemilang.com
Subjek : Lamaran Pekerjaan - Posisi

Rekrutmen PT Aneka Mitra Gemilang (Wings Group) GRATIS tidak dipungut biaya apapun, hati-hati terhadap segala jenis penipuan yang mengatasnamakan perusahaan.


Alamat PT Aneka Mitra Gemilang (Wings Group)

Jalan Kaliabang Bungur No.Km 27, RT.001/RW.024, Pejuang, Kecamatan Medan Satria, Kota Bekasi, Jawa Barat 17131


Saran Buat para Pelamar

Tips & Trik untuk lulusan baru supaya cepat mendapatkan pekerjaan?

  1. Perbaiki CV
  2. Buat Karya jika tidak punya minimal punya sertifikat pelatihan dan pengalaman (jika ada), Seandainya mengandalkan Nilai atau IPK dan Jurusan ya lebih baik tidak usah berharap persaingan semakin ketat
  3. Jangan pikirkan gaji karena belum punya pengalaman

 

Silahkan Join Channel Telegram dan Saluran WhatsApp untuk mendapatkan update Informasi lowongan kerja setiap harinya 

-->> Telegram || Whatsapp <<--


Jangan lupa SHARE informasi lowongan kerja ini kepada semua teman, kawan, kerabat sampai saudara kalian yang lagi membutuhkan pekerjaan pada tombol dibawah ini.

poster-perhatian